Recent Posts

Labels

SDN MEKAR JAYA KURANG RUANG GEDUNG TEMPAT BELAJAR SISWA

25/05/22


KELUANG,Bj.Com - Pendidikan untuk anak generasi penerus bagsa itu memang sangat penting demi anak anak kita untuk mengejar karir dan cita citanya," dan tempat kita belajar untuk bersekolah harus butuh kenyamanan supaya belajarnya biar tambah semangat, akan tetapi di salah satu sekolah di Kecamatan Keluang Kabupaten Musi Banyuasin ini telah mengeluhkan kurang nya gedung sekolah untuk anak anak belajar bersekolah.

Berdasarkan keluhan yang di sampaikan KEPALA SEKOLAH Negeri (SDN) MEKAR JAYA KECAMATAN KELUANG kepada awak media bulletinjournalist.com  bahwa muritnya pun sangat banyak, sehingga sekolahan tersebut sangat membutuhkan penambahan Ruang Kelas Baru (RKB) selasa(21-05-2022)


Menurut Kepsek, berhubung muritnya di setiap tahunnya bertambah, sehingga pihak sekolah  terpaksa harus memakai ruang PRAMUKA untuk kegiatan belajar mengajar.

"Di samping Sekolah tersebut membutuhkan ruang kelas baru, SDN tersebut juga membutuhkan  Dinding Tembok Penahan Tanah (DPT) karena  terlalu sering terkena air hujan yang takutnya menimbulkan longsor tanah sekolah terjun kejalan warga sekitaran desa sidorejo di karenakan dataran tanah rumah sekolah agak terlihat dataran nya lebih  tinggi di bandingkan jalan warga desa sekitaran sidorejo dan lainnya

KEPALA SEKOLAH SD.NEGERI MEKAR JAYAIBU IIN DWI WAHYU NINGSI "Menyampaikan kepada awak media  bahwasan nya dia sebagai kepala sekolah beserta para guru-guru sekolah sangat berharap bantuan kepada instansi-instansi pemerintah yang terkait yang Sudi untuk membantu sekolah nya,bantuan nya sangat kami harapkan demi untuk terciptanya kenyamanan belajar siswa-siswi".

Tutup nya(candra)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar