Ogan Ilir, BJ.COM - Gerbong Komisi DPRD Ogan Ilir kembali mengalami pergeseran. Kali ini meski beberapa Komisi tidak banyak perubahan baik ketua maupun Anggota Komisi sendiri.
Ketua DPRD Ogan Ilir Endang PU Ishak saat ditemui usai rapat paripurna kepada Bulletinjournalist.com mengatakan, sesuai ketentuan dalam tatib DPRD OI rollling Komisi dilakukan sekali dalam setahun, karena bertepatan tanggal 22 Pebruari 2019 rolling Komisi DPRD OI kita laksanakan.
"Rolling Komisi ini juga cukup dilaksanakan dalam satu kali rapat paripurna, mekanismenya sesuai dengan ketentuan".
Komisi merupakan utusan dari Fraksi, politisi dari Partai Golkar ini mengatakan bahwa fraksi Golkar telah mengutus anggota, itu telah disampaikan ketua fraksi Golkar.
Susunan Komisi DPRD OI tahun 2019 untuk Komisi I ketua Kusharyadi Aloen, dan wakil ketua Arif Fahlevi, Sekrefaris M Iqbal serta anggota Irsansyah, Rozuli Muhammad, Kanoviandri Rasyid.
Komisi II Ketua Azmi Ahadi, wakil ketua Huzaimi, sekretaris H Sofian M Ali, Irwan Noviarra, Herman Masrudin, Fathul Jaya, Sedi Damhudi, H Adinul Ikhsan, serta Dera Meilani Sari Dewi.
Komisi III ketua Afrizal, wakil ketua Rahmadi Djakfar, sekretaris M Ali, dan anggota Mustofa Ajohar Rizal.Mustofa, Arhandi Tobroni H Admin Haryadi, Sonedi Ariansyah, Yunan Helmi ghozali.
Komisi IV ketua Ahmad Yadi, wakil ketua A Rusdi Kadir, sekretaris Basry M Zahri, anggota Suharmawinata, Amir Hamzah, Firmansyah, Dedi Damhidi, Marzuki A Karim, serta Sevvy Yossa,
(Gheka Iswadi)
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 komentar:
Posting Komentar